Penerapan matematika dalam bisnis dan ekonomi salah satunya adalah penggunaan fungsi linier. Penerapan fungsi linier pada ekonomi mikro diantaranya adalah pada fungsi permintaan, fungsi penawaran, keseimbangan harga, pengaruh pajak dan subsidi pada keseimbangan harga, serta fungsi penerimaan, biaya dan BEP.
Silahkan klik pada judul untuk download ya, untuk latihan soal dan jawabannya, insya allah akan di post pada kesempatan lain.
Ok, tetap semangat... dan sabar.....
No comments:
Post a Comment